loading...

Tuesday, August 28, 2012

SILABUS PEMBELAJARAN PAI KELAS VI SMT I


SILABUS  PEMBELAJARAN


Sekolah               :   ............................
Kelas                   :   VI
Semester              :   1
Mata Pelajaran     :   Pendidikan Agama Islam
Standar kompetensi (Alquran) : 1. Mengartikan Alquran surah pendek pilihan

Kompetensi Dasar
Materi Pokok/Pembahasan
Kegiatan
Pembelajaran
Indikator Pencapaian Kompetensi
Penilaian
Alokasi waktu
Sumber Belajar
Teknik
Bentuk Instrumen
Contoh Instrumen

1.1 Membaca QS Al Qadr dan Al ‘Alaq ayat 1-5

Surah Al Qadr dan Al ‘Alaq ayat 1-5

1.   Siswa melafalkan Surah Al Qadr dan Al ‘Alaq secara klasikal, kelompok dan individu sesuai dengan harakat dan makhraj yang benar, serta berlatih melafalkan  Surah Al Qadr dan Al ‘Alaq dengan menerapkan hukum bacaan (tajwid) yang benar.

1.   Membaca Surah Al Qadr

Tes lisan

Pelafalan






Lafalkan Surah Al Qadr dengan harakat dan makhraj yang benar! (Lihat Buku Pendidikan Agama Islam SD jl.6  bab 1)


3 x 35 menit












1.  Teks lafal Surah Al Qadr di karton atau papan tulis
2.   Buku tajwid
3.   Buku Pendidikan Agama Islam jilid 6  bab 1
4.   Alquran (juz amma)
5.   Kaset atau CD    tentang cara baca Alquran
6.   Pengalaman guru


2.   Membaca Surah Al ‘Alaq ayat 1-5

Tes lisan

Pelafalan

Lafalkan Surah Al ‘Alaq ayat 1-5 dengan harakat dan makhraj yang benar!
(Lihat Buku Pendidikan Agama Islam SD jl. 6   bab 1)


1.2 Mengartikan QS Al Qadr dan Al ‘Alaq ayat 1-5














Surah Al Qadr dan Al ‘Alaq ayat 1-5















1.   Siswa berlatih mengartikan Surah Al Qadr dan Al ‘Alaq berdasarkan bimbingan guru, serta melalui forum diskusi mengkaji kandungan dari Surah Al Qadr dan Al ‘Alaq ayat 1-5

1.   Mengartikan Surah Al Qadr



Tes lisan


Pemaknaan






Artikan Surah Al Qadr  dengan lengkap!


 6 x 35 menit














1.    Teks lafal Surah Al Qadr dan Surah Al ‘Alaq berserta artinya pada karton
2.    Buku tajwid
3.    Buku Pendidikan Agama Islam jilid 6  bab 1
4.   Alquran (juz amma)
5.   Kaset atau CD    Alquran
6.   Pengalaman guru


2.   Mengartikan Surah Al ‘Alaq ayat 1-5


Tes lisan


Pemaknaan



Artikan Surah Al ‘Alaq ayat 1-5 dengan lengkap!
3.   Menerapkan arti/ isi kandungan Surah Al Qadr dan Al Al ‘Alaq ayat 1-5
Tes tulis
Essay
Sebutkan isi pokok dari Surah Al Qadr berdasarkan arti dari keseluruhannya!
Karakter siswa yang diharapkan  :  Dapat dipercaya ( Trustworthines) , Rasa hormat dan perhatian ( respect ) , Tekun ( diligence ) , Tanggung jawab ( responsibility )
Berani ( courage ), Ketulusan (Honesty ),  Integritas ( integrity ) , Peduli ( caring ) dan Jujur ( fairnes ),




SILABUS  PEMBELAJARAN


Sekolah               :   ............................
Kelas                   :   VI
Semester              :   1
Mata Pelajaran     :   Pendidikan Agama Islam
Standar kompetensi (Aqidah): 2. Meyakini adanya hari akhir

Kompetensi Dasar
Materi Pokok/Pembahasan
Kegiatan Pembelajaran
Indikator Pencapaian Kompetensi
Penilaian
Alokasi waktu
Sumber Belajar
Teknik
Bentuk Instrumen
Contoh Instrumen

2.1 Menyebutkan nama-nama hari akhir

Iman kepada hari akhir

1. Melalui forum diskusi dan dan tanya jawab siswa mengemukakan pendapat tentang pengertian hari akhir, dan menyebutkan nama-nama hari akhir secara klasikal, kelompok dan individu berdasarkan penjelasan guru dan bacaan dari buku refensi

1. Menjelaskan pengertian hari akhir


Tes tulis

Essay

Mengapa disebut hari akhir?


 3 x 35 menit



1. Tulisan nama-nama hari akhir di karton atau papan tulis
2. Buku Pendidikan Agama Islam jilid 6  bab 2
3. Ayat Alquran atau hadis yang berkaitan dengan materi bahan ajar
4. Kaset/CD    tentang hari akhir
5. Pengalaman guru


2. Menyebutkan nama-nama hari akhir


Tes tulis

Jawaban singkat

Sebutkan nama-nama hari akhir yang lain!

            Menjelaskan tanda-tanda hari akhir






Iman kepada hari akhir





1. Siswa mengemukakan pendapat menjelaskan tentang tanda-tanda hari akhir melalui forum diskusi, dan menyebutkan contoh tanda kejadian hari akhir secara berkelompok dan individu.

1. Menjelaskan tanda-tanda hari akhir



Tes tulis

Essay

Bagaimanakah gambaran tanda-tanda hari akhir yang telah dijelaskan dalam Alquran dan hadis Nabi?


 3 x 35 menit





1. Gambar peraga tentang kejadian hari akhir
2. Tulisan tanda-tanda hari akhir di karton
3. Buku Pendidikan Agama Islam jilid 6  bab 2
4. Ayat Alquran atau hadis yang berkaitan dengan materi bahan ajar
5. Kaset/CD    tentang hari akhir
6. Pengalaman guru


2. Menyebutkan contoh  kejadian hari akhir


Tes tulis

Jawaban singkat

Apa yang dimaksud dengan  yaumul jaza’’?
Karakter siswa yang diharapkan  :  Dapat dipercaya ( Trustworthines) , Rasa hormat dan perhatian ( respect ) , Tekun ( diligence ) , Tanggung jawab ( responsibility )
Berani ( courage ), Ketulusan (Honesty ),  Integritas ( integrity ) , Peduli ( caring ) dan Jujur ( fairnes ),




............ , .....................................  20 ......
Mengetahui                                                                                                                                                                                        Guru Mapel Pendidikan Agama Islam
Kepala SD/MI dan SDLB.




( ..................................................... )                                                                                                                                                  ( ........................................................... )
NIP.                                                                                                                                                                                                    NIP.



SILABUS  PEMBELAJARAN


Sekolah               :   ............................
Kelas                   :   VI
Semester              :   1
Mata Pelajaran     :   Pendidikan Agama Islam
Standar kompetensi (Tarikh) : 3. Menceritakan kisah Abu Lahab , Abu Jahal dan Musailamah Al Kazzab

Kompetensi Dasar
Materi Pokok/Pembahasan
Kegiatan Pembelajaran
Indikator Pencapaian Kompetensi
Penilaian
Alokasi waktu
Sumber Belajar
Teknik
Bentuk Instrumen
Contoh Instrumen

3.1 Menceritakan perilaku Musailamah Abu Jahal dan Abu Lahab

Kisah Abu Lahab, Abu Jahal dan Musailamah Al Kazzab

1. Siswa berlatih menceritakan kembali kisah Abu Jahal dan Abu Lahab melalui forum diskusi dan tanya jawab, mengemukakan pendapat tentang kekejaman Abu Lahab dan istrinya terhadap Nabi Muhammad SAW, serta menjelaskan kejahatan Abu Jahal terhadap dakwah Nabi Muhammad SAW berdasarkan penjelasan guru dan bacaan dari buku referensi

1. Menjelaskan kekejaman Abu Lahab dan istrinya terhadap Nabi Muhammad SAW

Tes tulis

Essay

Apa yang menyebabkan Abu Lahab beserta istrinya sangat benci kepada Rasulullah SAW?

 6 x 35 menit


1.   Teks kisah Abu Lahab
2.   Teks kisah Abu Jahal
3.   Buku Pendidikan Agama Islam jilid 6  bab 3
4.   Buku kisah-kisah Islami
5.   Kaset/CD    kisah-kisah Islami
6.   Alquran (juz Amma)
7.   Pengalaman guru

2. Menjelaskan kejahatan Abu Jahal terhadap dakwah Nabi Muhammad SAW

Tes tulis

Essay

Apa tujuan Abu Jahal berbuat jahat terhadap dakwah Nabi Muhammad SAW?
Karakter siswa yang diharapkan  :  Dapat dipercaya ( Trustworthines) , Rasa hormat dan perhatian ( respect ) , Tekun ( diligence ) , Tanggung jawab ( responsibility )
Berani ( courage ), Ketulusan (Honesty ),  Integritas ( integrity ) , Peduli ( caring ) dan Jujur ( fairnes ),


SILABUS  PEMBELAJARAN



Sekolah               :   ............................
Kelas                   :   VI
Mata Pelajaran     :   Agama Islam
Semester              :   1
Standar kompetensi (Akhlak): 4. Menghindari perilaku tercela

Kompetensi Dasar
Materi Pokok/Pembahasan
Kegiatan Pembelajaran
Indikator Pencapaian Kompetensi
Penilaian
Alokasi waktu

Sumber Belajar
Teknik
Bentuk Instrumen
Contoh Instrumen

4.1 Menghindari perilaku dengki seperti Abu Lahab dan Abu Jahal

Menghindari perilaku dengki dan sombong

1. Siswa mengemukakan pendapat menjelaskan kedengkian Abu lahab dan Abu Jahal melalui forum diskusi dan tanya jawab, serta menyebutkan kerugian dari sifat dengki dalam praktik keseharian.

1. Menjelaskan kedengkian Abu Lahab dan Abu Jahal

Tes tulis

Essay

Bagaimanakah bentuk kedengkian Abu Lahab dan Abu Jahal terhadap Rasulullah SAW?

 3 x 35 menit


1. Teks kisah Abu Lahab
2. Teks kisah Abu Jahal
3. Buku Pendidikan Agama Islam jilid 6 
 4.  Buku kisah-kisah Islami
5.  Kaset/CD    kisah-kisah Islami
6.  Alquran (juz Amma)
7.  Pengalaman guru


2. Menghindari perilaku dengki dalam kehidupan sehari-hari

Tes tulis

Jawaban singkat

Sebutkan bentuk kerugian yang ditimbulkan dari perilaku dengki?

2. Menghindari perilaku bohong dan sombong dalam kehidupan sehari-hari


Tes tulis

Jawaban singkat

Berilah contoh bentuk kerugian yang ditimbulkan dari sifat sombong dan bohong?
Karakter siswa yang diharapkan  :  Dapat dipercaya ( Trustworthines) , Rasa hormat dan perhatian ( respect ) , Tekun ( diligence ) , Tanggung jawab ( responsibility )
Berani ( courage ), Ketulusan (Honesty ),  Integritas ( integrity ) , Peduli ( caring ) dan Jujur ( fairnes ),


SILABUS  PEMBELAJARAN


Sekolah               :   ............................
Kelas                   :   VI
Semester              :   1
Mata Pelajaran     :   Pendidikan Agama Islam
Standar kompetensi (Fiqih): 5. Mengenal ibadah bulan Ramadan

Kompetensi Dasar
Materi Pokok/Pembahasan
Kegiatan Pembelajaran
Indikator Pencapaian Kompetensi
Penilaian
Alokasi waktu
Sumber Belajar
Teknik
Bentuk Instrumen
Contoh Instrumen

5.1 Melaksanakan tarawih di bulan Ramadan




Ibadah di bulan Ramadan




1. Siswa mengemukakan pendapat menjelaskan tentang pengertian salat tarawih di bulan Ramadan, ketentuan salat tarawih dan keutamaan dari ibadah salat tarawih melaui forum diskusi dan tanya jawab 


1.Mempraktikkan/mengamalkan salat tarawih di bulan Ramadan

Tes tulis

Jawaban singkat

Berapa rakaat jumlah salat tarawih?

3 × 35 menit






1.    Tulisan tatacara salat tarawih dan witir
2.    Gambar peraga salat tarawih dan witir
3.    Buku Pendidikan Agama Islam Jilid 6
4.    Buku pengajaran salat
5.    Kaset/CD    tentang tatacara salat tarawih dan witir
6.     Pengalaman guru






5.2  Melaksanakan tadarus Alquran

Ibadah di bulan Ramadan

1. Siswa mengemukakan pendapat  menjelaskan pengertian tadarus Alquran di bulan Ramadan, serta menyebutkan manfaat dari kegiatan tadarus Alquran secara klasikal, kelompok dan individu

1. Melaksanakan tadarus Alquran di bulan Ramadan

Tes tulis

 Jawaban singkat

Manfaat apa yang dapat dipetik dari ibadah tadarus Alquran?

3 x 35 menit

1.        Ayat Alquran atau hadis Nabi yang menjelaskan bahan ajar
2.        Buku Pendidikan agama Islam jilid 6
3.        Pengalaman guru
4.        Lingkungan sekitar

Karakter siswa yang diharapkan  :  Dapat dipercaya ( Trustworthines) , Rasa hormat dan perhatian ( respect ) , Tekun ( diligence ) , Tanggung jawab ( responsibility )
Berani ( courage ), Ketulusan (Honesty ),  Integritas ( integrity ) , Peduli ( caring ) dan Jujur ( fairnes ),


............ , .....................20 ......
Mengetahui                                                                                                                                                                                        Guru Mapel Pendidikan Agama Islam
Kepala SD/MI dan SDLB.




( ..................................................... )                                                                                                                                                  ( ........................................................... )
NIP.                                                                                                                                                                                                    NIP.

No comments:

Post a Comment